Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

PPT KELOMPOK 3

Menggapai Mimpi di Tengah Pandemi

Gambar
  Mimpi besar seorang Raihan Febrianto Grahadi ialah menjadi seorang yang handal dalam programer ,menjadi seorang TECHNOPRENEUR, dan menjadi seorang penemu Teknologi yang sangat bermanfaat bagi semua orang. Namun sebuah mimpi besar saya tidak akan terwujud bila saya tidak mengalami proses. Sebuah proses yang dapat mewujudkan mimpi saya ialah berproses dalam pendidikan, pendidikan formal maupun non formal. Pendidikan formal bisa saya dapatkan dengan kuliah yang sedang saya jalani di prodi sistem informasi, sedangkan pendidikan non formal bisa saya dapatkan dengan mengikuti pelatihan yang diselenggarakan institusi tertentu. Namun ada satu hal yang sangat berharga dan penting dalam berproses, yaitu sebuah pengalaman. Sebuah pekerjaan yang saya ingin kan ketika lulus S1 menjadi android developer disebuah perusahaan e commerce dengan gaji 10 juta /bulan, freelance web developer dengan gaji 45 jt /bulan. Namun ketika umur saya sdh menginjak 39 tahun saya ingin menjadi TECHNOPRENEUR dibid

Mepelajari Lebih Dalam Rumpun Ilmu Komputer/Informatika

Gambar
  A >    Sejarah/Asal muasal rumpun ilmu komputer/informatika                    Menurut Computing Curricula (CC2005) yang diterbitkan oleh  The Joint Task Force for Computing Curricula  yang terdiri dari:  Association for Computing Machinery (ACM) ,  Association for Information Systems (AIS),  dan  Institute of Electrical and Electronics Engineers – Computer Society (IEEE-CS) , rumpun ilmu pengetahuan dan teknologi komputasi terbagi lima bidang keilmuan, yaitu  Computer Engineering  (CE): Teknik Komputer/Sistem Komputer/Teknik Informatika,  Computer Science  (CS): Ilmu Komputer/Informatika,  Software Engineering  (SE): Rekayasa Perangkat Lunak,  Information Systems  (IS): Sistem Informasi, dan  Information Technology  (IT): Teknologi Informasi . Setiap bidang keilmuan memiliki perbedaan dan konsentrasinya masing-masing. Perbedaan antara satu bidang keilmuan dengan bidang lainnya serumpun dapat dilihat pada diagram disamping ini. Berdasarkan diagram tersebut dapat dilihat bahwa CC